Asal usul Nama Singaraja

Jawara Info - Sir John Stafford Raffles seorang sejarawan dan budayawan Inggris yang pernah menjabat Gubernur Jendral di Jawa (1811). Sangat kagum dengan budaya Jawa akhirnya jatuh cinta pada Bali. Namun harapan untuk "menggarap" Bali (dan Indonesia) gagal karena pemerintahnya tidak mau berselisih dengan Belanda. Beliau ingin membangun kota Singapura di Buleleng, namun raja Buleleng tidak sepakat.

Kecewa di Bali (Indonesia) beliau mengembangkan kota (pelabuhan) Singapura tahun 1819. Sedangkan di Buleleng berkembang kota yang bernama Singaraja bukan Singapura.

Sekitar tahun 1810, raja Gusti Gde Karang membangun puri di desa Buleleng, yang diberi nama Singa Raja. Nama itu menjadi nama seluruh desa, yang lama kelamaan sebagai pusat.

Sumber :www.buleleng.com
About The Author
Qiut, that's my name. Im just an newbie blogger. sharing knowledge is my favorite, science can come from anywhere, useful knowledge is knowledge that can help and solve problems with other people and can be used for everyone. blog hopefully bukan-rahasia-lagi.blogspot.com can be useful for all. source of info: everyone .. every where.. any where.. everything.. i am just share it AGAIN..
Share This
Subscribe Here

0 komentar:

Posting Komentar

 

Site Info

BUKAN-RAHASIA -LAGI Copyright © 2009 DarkfolioZ is Designed by Bie Blogger Template for Ipietoon
In Collaboration With fifa