Cara Membuat Custom Header pada Blogspot

Ciptakan/buat  dulu  header blog baru menggunakan software yang biasa anda pakai,
setelah itu backup tempalte anda sebelum mencoba, agar jika terjadi kesalahan bisa me restore kembali


Cari kode berikut ini:

<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Header (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>

Silahkan anda rubah tulisan yang saya cetak tebal, menjadi:
  • Rubah maxwidgets='1' menjadi minimal 2 supaya bisa menambah widget baru pada header template.
  • Rubah showaddelement='no' menjadi showaddelement='yes' agar dapat menambah widget lain pada bagian header.
  • Ganti locked='true' dengan locked='false' agar header lama anda dapat dihilangkan.
Sekarang save template anda, dan kembali ke bagian layout pada dashboard. Sekarang anda dapat menambahkan element lain pada header.

Terakhir tinggal menambahkan image header yang telah anda buat sebelumnya. selamat mencoba
About The Author
Qiut, that's my name. Im just an newbie blogger. sharing knowledge is my favorite, science can come from anywhere, useful knowledge is knowledge that can help and solve problems with other people and can be used for everyone. blog hopefully bukan-rahasia-lagi.blogspot.com can be useful for all. source of info: everyone .. every where.. any where.. everything.. i am just share it AGAIN..
Share This
Subscribe Here

0 komentar:

Posting Komentar

 

Site Info

BUKAN-RAHASIA -LAGI Copyright © 2009 DarkfolioZ is Designed by Bie Blogger Template for Ipietoon
In Collaboration With fifa